Format Membuat Kisi-Kisi Soal


KISI-KISI PENULISAN SOAL

Jenis Sekolah
Mata Pelajaran
Kurikulum
Alokasi waktu
Jumlah Soal
Bentuk Soal
Tahun Ajaran
:   
:   
:   KTSP-2006 /K-13
:   
:   
:   Pilihan Ganda/Uraian
:  

No.
Kompetensi Dasar
Cakupan Materi
Konten/Materi
Level Kognitif
Indikator Soal
Bentuk
Soal
1.
Peserta didik mampu
-          menginterpretasi karya sastra berdasarkan komponen bentuk dan isi

Membaca Sastra
Interpretasi Teks Cerpen
Menafsirkan/aplikasi
Disajikan teks cerpen, siswa diharapkan mampu menginterpretasi nilai dalam cerpen.
PG
2
Peserta didik mampu
-          menginterpretasi karya sastra berdasarkan komponen bentuk dan isi

Membaca Sastra
Interpretasi Teks Gurindam
Menafsirkan/aplikasi
Disajikan satu bait gurindam, peserta didik dapat menentukan maksud isi gurindam tersebut dengan tepat.

PG
3
Peserta didik mampu
-          menginterpretasi karya sastra berdasarkan komponen bentuk dan isi

Membaca Sastra
Interpretasi Puisi
Menafsirkan/aplikasi
Disajikan puisi, peserta didik dapat menentukan maksud  isi puisi tersebut dengan tepat

PG

Peserta didik mampu
-          menginterpretasi karya sastra berdasarkan komponen bentuk dan isi

Membaca Sastra
Interpretasi Hikayat
Menafsirkan/aplikasi
Disajikan kutipan hikayat, peserta didik mampu menentukan maksud isi hikayat tersebut.
PG

Peserta didik mampu
-          menginterpretasi karya sastra berdasarkan komponen bentuk dan isi

Membaca Sastra
Interpretasi Syair
Menafsirkan/aplikasi
Disajikan kutipan syair, peserta didik mampu menentukan maksud isi syair tersebut.
PG

Peserta didik mampu
-          menginterpretasi karya sastra berdasarkan komponen bentuk dan isi

Membaca Sastra
Interpretasi Drama
Menafsirkan/aplikasi
Disajikan kutipan drama, peserta didik mampu menentukan menginterpretasi naskah drama tersebut.
PG

Comments